Deskripsi

Energi angin adalah sumber energi ramah lingkungan yang telah lama diketahui dan dimanfaatkan oleh manusia. Dalam dekade terakhir ini, pemanfaatan energi angin untuk membangkitkan listrik mengalami peningkatan yang sangat signifikan. Salah satu factor yang mempengaruhi banyaknya energi yang dihasilkan oleh turbin angin, yaitu rancangan bilah yang tepat. Berbagai aspek perlu diperhatikan dalam melakukan perancangan bilah, antara lain: kecepatan angin,  bentuk, jumlah, bahan baku bilah, dll. Pelatihan ini akan memberikan pemahaman secara mendalam mengenai perancangan bilah turbin angin dengan analisis secara manual serta menggunakan perangkat lunak Qblade.

 

Tujuan

Setelah mengikuti training ini, diharapkan peserta dapat:

    1. Memahami mekanisme kerja turbin angin dan bilah turbin angin
    2. Memahami perbedaan Horizontal Axis Wind Turbine & Vertical Axis Wind Turbine
    3. Melakukan perancangan bilah turbin angin
    4. Melakukan analisis rancangan bilah turbin angin

 

Materi

  1. Overview Turbin Angin
  2. Horizontal Axis Wind Turbine & Vertical Axis Wind Turbine
  3. Komponen Utama Wind Turbine
  4. Gaya-gaya yang mempengaruhi Wind Turbine
  5. Teori Horizontal Axis Wind Turbine untuk Desain Bilah
  6. Tip Speed Ratio
  7. Perancangan Bentuk dan Jumlah Bilah
  8. Profil Airfoil
  9. Teori Elemen Bilah
  10. Analisis Elemen Bilah
  11. Perancangan Bilah
  12. Perancangan Bilah Menggunakan Software Qblade

 

Metode

Presentasi, diskusi, studi kasus dan Ice Breaking.

Waktu

Tempat

    • Ibis Style Hotel Yogyakarta
    • Gino Feruci Hotel Bandung
    • Sofyan Betawi Menteng Hotel Jakarta
    • Ibis Style Kuta Circle Hotel Bali
    • In House Training*

 

Fasilitas dan Investasi

    • Fasilitas: Hard Copy Materi, USB Flashdisk, Training Kits, Coffee Break & Lunch, Sertifikat, Foto Group, Souvenir
    • Investasi sebesar Rp. 6.000.000,- (Enam Juta Rupiah) per peserta non residential
    • Harga tidak termasuk pajak

 

E-Learning

    • Menggunakan Aplikasi Zoom
    • Fasilitas: Hard Copy Materi, USB Flashdisk, Training Kits, Sertifikat, Souvenir
    • Investasi sebesar Rp. 4.000.000 (Empat Juta Rupiah) per peserta

 

*Informasi lebih lanjut hubungi Customer Service

klik untuk chat dengan Whatsapp

atau silahkan isi form di bawah ini


    Jika memerlukan isi konten, silahkan menghubungi Customer Service