Deskripsi

Kegiatan presentasi sudah melekat bagi individu yang bergelut di bidang bisnis maupun marketing. Dalam penyampaian presentasi harus dapat menuju sasaran dengan tepat sehingga akan mudah dimengerti oleh para pendengar. Presentasi Bisnis adalah suatu aktivitas yang sangat lazim dilakukan dalam dunia bisnis sehari-hari. Presentasi biasa dilakukan untuk beberapa hal. Yang paling banyak dilakukan adalah untuk menyampaikan materi suatu training, untuk menyampaikan laporan kemajuan dari suatu project, melakukan presentasi penjualan dan menyampaikan sebuah pidato. Sebelum melakukan presentasi sebaiknya membuat rencana atau bahan mengenai presentasi tersebut. Pelatihan ini akan memberikan pemahaman mengenai planning presentations serta mengoptimalkan kemampuan perusahaan untuk mencapai tujuan strategis perusahaan.

 

Tujuan

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan dapat :

    1. Memahami konsep planning presentations
    2. Mengorganisasikan pikiran dan perasaan secara logis dan kompak untuk presentasi
    3. Membiasakan untuk membuat “plan” sebelum maju presentasi agar lancar.

 

Materi

    1. Konsep Planning Presentations
    2. Manfaat Planning Presentations
    3. Perencanaan Presentasi yang Tepat
    4. Persiapan Bahan yang Menunjang Prestasi
    5. Mempersiapkan Diri untuk Presentasi
    6. Mengendalikan Peserta Presentasi
    7. Hambatan dan Solusi dalam Implementasi
    8. Studi Kasus dan Diskusi

 

Peserta

Training ini diperuntukkan bagi:

    1. Supervisor, Manager ataupun level di atasnya dari Divisi SDM ataupun divisi lainnya yang membutuhkan training ini
    2. Praktisi atau Profesional yang ingin menambah pengetahuan mengenai planning presentations

Waktu

Tempat

    • Ibis Style Hotel Yogyakarta
    • Gino Feruci Hotel Bandung
    • Sofyan Betawi Menteng Hotel Jakarta
    • Ibis Style Kuta Circle Hotel Bali
    • In House Training*

 

Fasilitas dan Investasi

    • Fasilitas: Hard Copy Materi, USB Flashdisk, Training Kits, Coffee Break & Lunch, Sertifikat, Foto Group, Souvenir
    • Investasi sebesar Rp. 6.000.000,- (Enam Juta Rupiah) per peserta non residential
    • Harga tidak termasuk pajak

 

E-Learning

    • Menggunakan Aplikasi Zoom
    • Fasilitas: Hard Copy Materi, USB Flashdisk, Training Kits, Sertifikat, Souvenir
    • Investasi sebesar Rp. 4.000.000 (Empat Juta Rupiah) per peserta

 

*Informasi lebih lanjut hubungi Customer Service

klik untuk chat dengan Whatsapp

atau silahkan isi form di bawah ini


    Jika memerlukan isi konten, silahkan menghubungi Customer Service